Foto Pemberangkatan Peserta jalan sehat Desa Banyuurip Kalidawir dilapangkan Dsn.Baran Ds. Banyuurip
Pada hari Minggu tanggal 1 September 2019 Pemerintah Desa Banyuurip bekerja sama dengan Karang Taruna Desa Banyuurip Tirta Mandiri mengadakan Jalan Sehat untuk memeriahkan HUT RI ke 74, kegiatan ini diikuti oleh seluruh masyarakat Desa Banyuurip dan sekitarnya.
Start : Lapangan Dusun Baran
Finish : Lapangan Kemantren Desa Banyuurip
Tingkat Partisipasi masyarakat sangat antusias dalam mengikuti acara tersebut dan mendapat sambutan yang baik dari Pemerintah Desa Banyuurip.
Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kan rasa persatuan dan kesatuan maupun kerukunan antar warga masyarakat desa Banyuurip, dan merupakan program Desa Banyuurip dalam HUT RI ke 74 Indonesia Merdeka.
Foto Pj.Kepala Desa Banyuurip dan Panitia Jalan Sehat Desa Banyuurip
Peserta Jalan Sehat sampai Bendungan Banyuurip (Dan Belanda)
Foto Peserta Jalan Sehat Desa Banyuurip dari belakang
Foto Peserta Jalan Sehat Desa Banyuurip dari Depan.
Sampai di Finish (Lapangan Kemantren Desa maupun ) peserta jalan sehat dihibur dengan Dangdut dan dilanjutkan dengan Pengundian kupon Jalan Sehat
Foto sampai di Finish Lapangan Kemantren Desa Banyuurip
Acara berlangsung lancar sampai selesai
DESA BANYUURIP JAYA